Workshop Transformasi Perusahaan bersama CIC

Proportion

Transformasikan Bisnis Anda Sekarang Juga! 🌟

Ingin mengambil langkah besar dalam dunia bisnis? Workshop “Instrumen Berbasis Pendekatan Sistem dan Kriteria Malcolm Baldrige” adalah jawabannya! 🚀 Bersama dengan para ahli pemegang HAKI dari Konsultan CIC, kita akan memahami:

🔍 Pendekatan Sistem (Input – Proses – Output): Bagaimana menerapkan strategi yang holistik dalam bisnis Anda?
💡 Kriteria Malcolm Baldrige: Rahasia sukses transformasi perusahaan yang dikenal secara global.

Instrumen berbasis pendekatan sistem (Input-Proses-Output) dan kriteria Malcolm Baldrige, merupakan salah satu metode pengukuran kinerja organisasi. Input untuk mengukur sumber daya yang dimiliki organisasi. Proses untuk mengukur pengelolaan sumber daya untuk mencapai tujuan yang akan dicapai oranisasi. Output untuk mengukur ketercapaian tujuan yang sudah ditetapkan dengan optimalisasi pengelolaan sumber daya organisasi. Organisasi dengan kinerja baik atau efektif dan efisien digambarkan dengan kesesuaian antara input, proses, dan outputnya. Pendekatan sistem tersebut, diperkuat pengukuran dengan kriteria Malcolm Baldrige yang terdiri dari 7 (Tujuh) kriteria. Tujuh kriteria tersebut adalah (1) kepemimpinan, (2) perencanaan strategis, (3) berfokus pada pelanggan, (4) pengukuran, analisis, dan manajemen pengetahuan, (5) fokus kepada pekerja, (6) manajemen proses, (7) hasil.

Jangan sia-siakan kesempatan emas ini untuk mengembangkan bisnis dan pengetahuan Anda.
📅 Tanggal: Sabtu, 21 Oktober 2023
⏰ Waktu: 09.00 – 12.00 WIB
📍 Platform: Zoom Meeting

Tingkatkan Pengetahuan Anda, Jalin Jaringan, dan Siapkan Perusahaan Anda untuk Masa Depan yang Lebih Gemilang!

Jangan Lewatkan Kesempatan Berharga Ini, daftar sekarang juga! 💡📈
📞 WA: 082119112912
📧 Email: info@cicofficial.com
🌐 Website: www.cicofficial.com

Related Post

User Avatar

CIC Lembaga Riset dan Konsultan Sosial

CIC Lembaga Riset dan Konsultan Sosial adalah lembaga yang bergerak di bidang penelitian dan konsultansi sosial. Terdiri dari 3 layanan utama, yaitu research, consulting, dan Institute.

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Open chat
Hallo! Ada yang bisa kami bantu? Terima kasih